HALOSMI.COM – Piala Dunia 2022 telah memasuki babak 16 besar Minggu malam 4 Desember dan Senin 5 Desember 2022 dini hari WIB. Sebanyak dua tim bakal bertarung untuk memperebutkan tempat di fase perempat final.
Akan menyajikan dua laga Prancis akan bertemu Polandia dan Inggris kontra Senegal.
Prancis vs Polandia bakal tersaji di Al Thumama Stadium, Doha, mulai pukul 22.00 WIB. Setelahnya, ada duel Inggris vs Senegal di Al Bayt Stadium, Al Khor, yang kick off, Senin 5 Desember /2022 dini hari WIB. (*)
Jadwal Piala Dunia 2022 Hari Ini
Minggu 4 Desember 2022
22.00 WIB Prancis vs Polandia
Senin 5 Desember 2022
02.00 WIB Inggris vs Senegal